Rangkaian Peristiwa Dalam Cerita Disebut

Diposting pada

Rangkaian Peristiwa Dalam Cerita Disebut – Dalam karya sastra tentunya kita mengenal beberapa unsur di dalamnya. Unsur unsur tersebut dapat berupa unsur instrinsik dan unsur ekstrinsik. Dalam unsur intrinsik cerita biasanya terdapat alur di dalamnya. Apa itu alur cerita? Pengertian alur cerita adalah unsur intrinsik yang terletak dalam suatu karya sastra.

Alur cerita ini biasanya diperlukan untuk membuat cerita menjadi lebih menarik sehingga dapat dinikmati para pembaca. Alur cerita dapat didefinisikan sebagai rangkaian atau urutan peristiwa yang menghasilkan satu kesatuan cerita yang utuh. Bahkan alur cerita juga disebut dengan plot cerita yang menjadikan ceritanya lebih utuh. Dari penjelasan ini tentunya anda sudah mengetahui bahwa rangkaian peristiwa dalam cerita disebut apa.

rangkaian peristiwa dalam cerita disebut
Alur Cerita

Pada artikel sebelumnya saya telah menjelaskan tentang tahapan alur cerita. Dengan adanya alur cerita ini diharapkan para pembaca akan lebih tertarik dan penasaran untuk membaca karya sastra tersebut. Maka dari itu cerita yang tersedia akan dibaca oleh para pembaca sampai selesai. Para pembaca ini tidak hanya sekedar membaca cerita, tetapi juga mendalami pesan dan isi dari cerita tersebut. Nah pada kesempatan kali ini saya akan menjelaskan tentang rangkaian peristiwa dalam cerita disebut apa. Untuk lebih jelasnya dapat anda simak di bawah ini.

Rangkaian Peristiwa Dalam Cerita Disebut

Alur dalam cerita dibuat dengan tujuan dan fungsi tertentu. Fungsi alur cerita adalah memberikan pemahaman kepada pembaca tentang bagaimana sebuah peristiwa dapat berkaitan dengan peristiwa yang lainnya. Dengan adanya alur cerita ini diharapkan bagaimana dan mengapa terjadinya konflik atau peristiwa tersebut dapat diungkapkan dalam cerita.

Lantas rangkaian peristiwa dalam cerita disebut apa? Alur cerita memang berguna untuk mengungkapkan akibat dari terjadinya sebuah peristiwa. Dengan plot atau alur yang tegas dan jelas, maka cerita yang dibuat ini susunannya menjadi lebih baik, Maka dari itu para pembacanya dapat lebih memahami isinya dengan jelas dan mudah.

Baca Juga  Pengertian dan Contoh Definisi Umum, Deskripsi Bagian, Deskripsi Manfaat

Dalam suatu cerita tentunya tidak lengkap jika tidak ada unsur unsur di dalamnya. Unsur dalam cerita yang cukup penting adalah alur. Alur ini dapat dibagi lagi menjadi beberapa jenis. Jenis jenis alur cerita tersebut dapat berupa alur maju, alur mundur, ataupun alur campuran. Setelah memahami apa itu alur, coba kerjakan soal di bawah ini:

Rangkaian peristiwa dalam cerita disebut . . .

Jawaban dari pertanyaan di atas adalah alur.

Seperti yang kita tahu bahwa rangkaian peristiwa dalam cerita disebut alur. Alur merupakan salah satu unsur intrinsik yang berguna untuk membangun atau membuat cerita, baik bentuknya cerpen, skenario film, ataupun novel. Alur tersebut menjadi serangkaian peristiwa dalam cerita yang penyusunannya sederhana dan kronologis, mulai dari awal hingga akhir cerita.