Rumus Tangga Nada Diatonis Mayor Adalah

Diposting pada

Rumus Tangga Nada Diatonis Mayor Adalah – Seperti yang kita tahu bahwa nada dasar dimiliki oleh masing masing instrumen musik untuk membuatnya terdengar lebih harmonis. Tangga nada adalah unsur yang sangat penting dalam musik karena digunakan untuk menciptakan alunan nada yang enak dan indah didengar. Tangga nada tersebut juga dapat diartikan sebagai hasil perpaduan nada yang mempunyai interval tertentu.

Dalam suatu lagu terdapat salah satu tangga nada yang sering digunakan yaitu tangga nada diatonis mayor. Lalu rumus tangga nada diatonis mayor adalah apa? Tangga nada diatonis mayor tentunya telah dipahami terlebih dahulu oleh para pecinta musik. Apa itu tangga nada diatonis mayor? Pengertian tangga nada diatonis mayor adalah tangga nada yang memiliki interval atau jarak nada berbentuk 1 – 1 – ½ – 1 – 1 – 1 – ½.

rumus tangga nada diatonis mayor adalah
Tangga Nada Diatonis Mayor

Interval atau jarak nada dalam musik adalah jarak antar satu nada dengan nada lainnya. Salah satu contoh tangga nada mayor tersebut adalah tangga nada C mayor dengan susunan nada do, re, mi, fa, sol, la, si, do. Jenis tangga nada ini tentunya tidak hanya memiliki pengertian tangga nada mayor dan ciri ciri di dalamnya, tetapi juga memiliki rumus susunan nada. Nah pada kesempatan kali ini saya akan menjelaskan tentang rumus tangga nada diatonis mayor adalah bagaimana. Untuk lebih jelasnya dapat anda simak di bawah ini.

Rumus Tangga Nada Diatonis Mayor Adalah

Pada artikel sebelumnya saya telah menjelaskan tentang pengertian tangga nada secara umum. Tangga nada tersebut dapat dibagi menjadi dua jenis yaitu tangga nada mayor dan tangga nada minor. Tangga nada diatonis mayor pada umumnya memang digunakan pada jenis lagu yang bersifat menyenangkan dan ceria. Hal ini berbeda dengan tangga nada minor yang digunakan dalam lagu bersifat melankolis. Kedua jenis tangga nada ini memiliki jarak antar not yang berbeda beda.

Baca Juga  6 Fungsi Alat Musik Tradisional dan Penjelasannya

Lalu rumus tangga nada diatonis mayor adalah bagaimana? Interval jarak antar not pada tangga nada diatonis mayor adalah 1 – 1 – ½ – 1 – 1 – 1 – ½. Sedangkan interval jarak antar not pada tangga nada diatonis minor adalah 1 – ½ – 1 – 1 – ½ – 1 – 1. Jika kita melihat interval kedua jenis tangga nada tersebut sudah jelas perbedaannya. Maka dari itu kita dapat membedakan antara tangga nada diatonis mayor dan minor dengan mudah.

Materi tangga nada diatonis mayor ini tentunya telah kita pelajari ketika di bangku sekolah. Materi ini cukup mudah untuk dipahami, mulai dari segi pengertian, ciri ciri, rumus, hingga contoh lagu yang menggunakan tangga nada tersebut. Jika anda sudah memahami tentang jenis tangga nada diatonis ini, maka kerjakan salah satu soal seperti berikut:

Rumus tangga nada diatonis mayor adalah . . .

Jawaban.
Rumus tangga nada diatonis mayor adalah 1 – 1 – ½ – 1 – 1 – 1 – ½.

Berdasarkan rumus di atas, nada yang dimiliki oleh tangga nada mayor ini tergolong utuh, mulai dari nada ke 1, 2, 3, 4, 5, maupun 6. Pada nada ke 3 dan 6 terdapat seminada atau setengah langkah dengan interval diantara dua nada yang terkecil. Adapun contoh tangga nada mayor tersebut yaitu tangga nada C mayor : C – D – E – F – G – A – B – C. Semoga artikel ini dapat bermanfaat dan terima kasih telah berkunjung di blog ini.